JPNN.com, JAKARTA –
Danone melakukan pengembangan kerja sama dengan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (
PBNU) di bidang kesehatan, pendidikan, sosial, dan ekonomi untuk mendorong inovasi, daya saing global, serta upaya keberlanjutan lingkungan melalui Program Indonesia – MENA (Middle East and North Africa) Expert Exchange.