kalsel.jpnn.com, BANJARBARU – Perum Bulog Kantor Wilayah Kalimantan Selatan (Bulog Kalsel) mencatat penyerapan gabah sebanyak 11.378 ton dari target 12.793 ton hingga Mei 2025 sehingga masih membutuhkan 1.414 ton serapan gabah petani.

By admin