JPNN.com, JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) hari ini, Selasa (11/3), menjadwalkan pemeriksaan saksi terkait dugaan tindak pidana rasuah dalam pengadaan barang dan jasa di lingkungan Balai Teknik Perkeretaapian (BTP) Wilayah Jawa Bagian Barat, yang kini telah menjadi BTP Kelas 1 Bandung.

By admin