jabar.jpnn.com, KABUPATEN BOGOR – Kabar baik datang bagi Anda pencinta masakan dan kuliner Bali. Pasalnya, sudah sebulan lalu di daerah Cisarua sudah hadir restoran yang menyediakan menu masakan khas Bali bernama Teras Dewata.

By admin