JPNN.com, SAMPIT – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) dan PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) Cabang Sampit Kabupaten Kotawaringin Timur menyiapkan 800 tiket mudik gratis bagi masyarakat dengan rute Sampit-Semarang pada musim libur Idul Fitri 1446 Hijriah.

By admin