JPNN.com, JAKARTA – Wakil Menteri Transmigrasi Viva Yoga Mauladi mengatakan Menteri Koordinator Kementerian IPK Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mendorong agar kawasan transmigrasi yang berada di berbagai provinsi terus dibangun dan direvitalisasi.
Berita Update Untuk Hari ini