jateng.jpnn.com, SEMARANG – Wakil Ketua Majelis Syariah PPP Kiai Haji Haris Shodaqoh berharap Sandiaga Uno bisa menjadi calon wakil presiden yang mendampingi bakal calon presiden Ganjar Pranowo dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan pada
Pilpres 2024.