JPNN.com – Ketua DPD RI Sultan B Najamudin mengatakan lembaganya berkomitmen mendukung penuh program ketahanan pangan dan Makan Bergizi Gratis (MBG) yang dijalankan pemerintahan Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka.

By admin