jatim.jpnn.com, MADIUN – Pemerintah Kabupaten Madiun menyiapkan lahan baru untuk Tempat Pembungan Akhir (TPA). Hal itu lantaran kapasitas TPA Kaliabu, Kecamatan Mejayan yang sudah overload.

By admin