jateng.jpnn.com, SEMARANG – Badan Pusat Statistik (BPS) Jawa Tengah melaporkan mengalami deflasi sebesar 0,08 persen pada Februari 2025. Salah satu faktor utama yang mendorong penurunan harga secara umum adalah turunnya tarif listrik. Post navigation Dukung Industri Pertambangan, Trakindo Serahkan Unit CAT MD6250 ke Thiess Jadwal Imsak dan Buka Puasa di Jogja 4 Maret 2025