JPNN.com, JAKARTA – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyebut Proyek Strategis Nasional (PSN) di kawasan Pantai Indah Kapuk (PIK) 2 di Tangerang hanya yang terkait dengan pengembangan ekowisata Tropical Coastland.

By admin