jatim.jpnn.com, BOJONEGORO – Pengadilan Agama (PA) Bojonegoro mencatat hampir ribuan atau sebanyak 978 kasus perceraian disebabkan karena judi online (judol). Data itu tercatat dari Januari hingga Oktober 2024.
Berita Update Untuk Hari ini