
“Dulu daerah ini sempat mau digusur tetapi tidak jadi dan itu dikuatkan oleh Keputusan Gubernur (Kepgub) saat Pak Anies dan kami pasti akan lanjutkan. Peraturan daerah (Perda) yang aman mengikat lewat Kepgub,” kata Pramono usai bertemu warga Kedoya Utara, Jakarta Barat, Senin.