Jokowi bakal memberikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) sebesar Rp600 ribu. Rencananya BLT bertajuk ‘Mitigasi Risiko Pangan’ ini akan disalurkan jelang hari pencoblosan.

By admin